PENDAPAT KORAN TEMPO TENTANG INDEPENDENSI KPK

Victor Andreas Simanjuntak

Abstract


Tajuk rencana berfungsi sebagai pendapat dari suratkabar terhadap persoalan atau berita yang menarik atau menjadi kontroversial di tengah masyarakat. Dengan penulisan yang ringkas, jernih dan tidak memihak, tajuk rencana suratkabar juga bisa menjadi pedoman bagi pembaca dalam menyikapi suatu masalah. Termasuk sikap Koran Tempo dalam melihat keberadaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang sering mendapatkan opini negatif dari pihak tertentu. Penelitian ini menyimpulkan Koran Tempo memberikan pembelaan terhadap KPK karena lembaga ini diperlukan untuk memberantas korupsi.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.31479/jcn.v5i2.4

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Citra